Pemerintah Gandeng Mahasiswa Perangi Judi Online
Jakarta – Pemerintah terus mengintensifkan upaya pemberantasan judi online dengan menggandeng mahasiswa sebagai garda terdepan dalam meningkatkan literasi digital di masyarakat. Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi), Meutya Hafid menegaskan bahwa…